//pagead2.googlesyndication.com/pagead/js/adsbygoogle.js

Jejak Dosen

Blog Seputar Dosen, Mahasiswa,Kampus dan sisi lain seorang Dosen

InformasiTeknologi

Cara mencari tweet lama akun orang lain dengan mudah

Cara mencari tweet lama akun orang lain dengan mudah – Anda masih menggunakan jejaring sosial media Twitter? yah twitter merupakan salah satu jenis sosial media yang menurut saya agak berbeda dengan sosmed yang lainnya, yang membedakannya adalah untuk satu kali nge-tweet atau buat status user hanya diperkenankan untuk membuat text kisaran 300 karakter.

Cara mencari tweet lama akun orang lain dengan mudah
Halaman utama Twitter
Cara mencari tweet lama akun orang lain dengan mudah

Tweet adalah istilah pada twitter yang berarti adalah status atau caption yang ada dijejaring sosial yang lainnya. sampai saat ini sesuai pantauan saya, masih banyak pengguna twitter, mungkin alasannya dengan keunikan twitter memiliki penggemar sendiri.

Dengan beberapa fitur yang di update, membuat twitter masih banyak digunakan. Dengan berkembangnya tujuan penggunaan sosial dari awal bertujuan untuk berkomunikasi dan meningkatkan silahtuhrahim bergeser menjadi ajang kampanye dan sindir-menyindir.

Tidak salah memang, tetapi sebagai pengguna sosmed kita akan bosen berhadapan dengan tweetan yang hoax dan hal-hal yang tidak baik.

Oleh sebab itu, kali ini saya akan berbagi tips Bagaimana Cara mencari tweet lama akun orang lain dengan mudah. tips ini dapat anda gunakan juga pada saat anda ingin mencari tweet teman anda tanpa anda harus meng-scroll satu-satu.

Apalagi tweetan tersebut tahunnya sudah sangat lama, berikut bagaimana Cara mencari tweet lama akun orang lain dengan mudah :

1. Login ke akun twitter anda. masukkan username/email dan password

2. Kemudian pada menu utama, ketikan format pada kolom pencarian sebagai berikut :

format :

from: (Username Twitter) spasi (Kata/bagian Tweetan/keyword )since: 2018-01-01 until:  2018-4-01

contoh : 

from: robbyyuliendra blog jejakdosen keren since: 2018-01-28 until: 2018-03-31

Baca Juga Artikel menarik lainnya :  Perbedaan Hosting dan Domain di Blog | Jejakdosen.com

3. Selanjut anda dapat klik tombol cari

4. Jika keyword yang anda masukkan benar atau ada dan tanggal dimulai pencarian sampai dengan tanggal yang ditentukan sesuai, maka tweetan yang anda cari akan tampil di kolom pencarian

5. Jika anda tidak menemukan tweet yang anda cari, anda dapat mengganti atau merubah keyword dan kemudian anda klik kembali tombol pencarian.

Demikianlah artikel singkat kami kali ini mengenai Cara mencari tweet lama akun orang lain dengan mudah semoga bermanfaat untuk para pembaca.

Visited 7 times, 1 visit(s) today

Robby Yuli Endra

Seorang Dosen Biasa, yang lagi belajar blog, nulis-nulis pengalaman sehari-hari sebagai dosen atau sisi lain atau pengalaman lain. berharap artikel yang sederhana bermanfaat untuk pembaca. siap menerima saran dan kritik untuk kemajuan blog ini

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *