Cara Optimalisasi Google plus untuk meningkatkan visitor blog
Cara Optimalisasi Google plus untuk meningkatkan visitor blog – Google + (plus) adalah jejaring sosial yang di kembangkan oleh perusahaan mesin pencari terbesar di dunia yaitu Google. tetapi dari sisi pengguna, google plus lebih memiliki pengguna lebih sedikit di bandingkan jejaring sosial yang lainnya, seperti Facebook, twitter ataupun Instagram

Cara Optimalisasi Google plus untuk meningkatkan visitor blog
Memiliki akun google berarti anda dapat langsung login google (+) plus. fitur dan fungsinya mirip dengan jejaring sosial yang lain.
Bagi anda pemilik blog yang ingin meningkatkan pengunjung atau visitor blog tentunya dapat memanfaatkan google plus untuk optimalisasi meningkatkan visitor anda.
Lalu bagaimana cara Optimalisasi Google plus untuk meningkatkan visitor blog :
1. Anda dapat membagikan link di status google plus anda, caranya anda dapat membuat secara otomatis dengan menggunakan plugin (wordpress) yaitu plug in sharing
atau
Anda dapat memasukan link artikel postingan blog anda dengan cara sebagai berikut :
a. Login ke akun google anda atau Google +
b. Masukkan username dan password google anda
c. Kemudian pada menu utama anda copy paste link artikel blog anda ke menu “Whats new with you”
d. kemudian klik post
2. Kemudian anda dapat join atau bergabung di komunitas-komunitas Google plus, yang anda dapat cari komunitas tersebut di menu Search google. misalnya “Promote your blog”, atau cari komunitas yang menyediakan untuk promosi blog, dan klau bisa jumlah membersnya banyak.
3. Tambahkan kontak atau email teman mu kedalam lingkaran google plus, agar mereka dapat langsung melihat dan membaca postingan blog kamu
4. Sering update postingan di google plus tentunya dapat mudah di cari di mesin pencari google.
Mudah-mudahan dengan mengetahui cara-cara optimalisasi google plus, blog dan website anda akan meningkatkan visitor atau ke pengunjung blog anda. disamping itu anda juga dapat menggunakan jejaring sosial yang lain.
Demikianlah artikel singkat ngeblog kali ini tentang Cara Optimalisasi Google plus untuk meningkatkan visitor blog, Semoga bermanfaat untuk para pembaca semua
makasih admin artiklnya sangat membantu, ditunggu artikel selanjutnya