//pagead2.googlesyndication.com/pagead/js/adsbygoogle.js

Jejak Dosen

Blog Seputar Dosen, Mahasiswa,Kampus dan sisi lain seorang Dosen

InformasiTeknologi

Cara hidden jumlah Subscriber di Youtube Channel

Cara hidden jumlah Subscriber di Youtube Channel – Hai kawan-kawan semua, kali ini saya akan membahas atau trik gimana sih cara sembunyiin jumlah subscriber di youtube channel. bagi kamu yang baru membuat akun youtube channel tentunya agak malu untuk melihat jumlah subscriber yang masih sedikit.

Cara hidden jumlah Subscriber di Youtube Channel

Atau anda pernah melihat ada Youtube channel yang terlihat jumlah subscribernya ada juga jumlah subscribernya yang tidak terlihat.

Contohnya seperti gambar dibawah ini :

Contoh Youtube Channel ILC TV one

sebagai contoh adalah channel dari ILC, dan seperti yang saya tandai dengan kotak tersebut ada jumlah subscribernya.

dan Coba lihat contoh yang lain :

Contoh Youtube Channel sandi prayoga

Pada contoh channel yang lain, pada channel tersebut tidak terlihat jumlah subscribernya. lalu pertanyaannya Bagaimana Cara hidden jumlah Subscriber di Youtube Channel . oke simak artikelnya :

1. Login ke Youtube Channel anda

2. Kemudian klik gambar profil youtube channel anda kemudian klik Youtube studio

3. Kemudian klik Creator Studio Classic (karena untuk Youtube studio yang baru, sampai saat ini masih ada masalah)

4. Dan kemudian klik SKIP saja:

5. Dan akan tampil seperti gambar dibawah ini, kemudian pilih menu Channel > kemudian klik advanced

6. Scroll kebawah dan pada menu Channel recommendations ada dua pilihan yaitu :

Allow my channel to appear in other channels’ recommendations (pilih aturan ini jika anda ingin menampilkan jumlah subscriber di channel youtube anda)

Do not allow my channel to appear in other channels’ recommendations (pilih aturan ini jika anda ingin menghidden atau menyembunyikan jumlah subscriber di channel youtube anda)

7. kemudian klik tombol save

Baca Juga Artikel menarik lainnya :  Pengalaman mengikuti Conference GMIC Indonesia 2017

Pada dasarnya ini hanya masalah selera saja, bagi anda yang ingin mengatur settingan untuk menampilkan jumlah subscriber tidak masalah dan untuk menyembunyikan nya pun itu tidak masalah.

Visited 6 times, 1 visit(s) today

Robby Yuli Endra

Seorang Dosen Biasa, yang lagi belajar blog, nulis-nulis pengalaman sehari-hari sebagai dosen atau sisi lain atau pengalaman lain. berharap artikel yang sederhana bermanfaat untuk pembaca. siap menerima saran dan kritik untuk kemajuan blog ini

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *